___________________
Diketahui
A = 4
C = 3
D = 8
B = 2
—→Tentukanlah
A + 4B × C + 3D
Q. Math
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui
A = 4
C = 3
D = 8
B = 2
—→Tentukanlah
A + 4B × C + 3D
Penyelesaian :
A + 4B × C + 3D
4 + 4(2) × 3 + 3(8)
4 + 8 × 3 + 24
4 + ( 8 × 3 ) + 24
4 + 24 + 24
28 + 24
= 52
Pendahulu:
Persamaan linear satu variabel
Persamaan linear satu variabel merupakan sebuah konsep kalimat terbuka yang hanya memiliki sebuah variabel berpangkat satu. Kalimat terbuka tersebut biasanya dihubungkan sengan sebuah tanda sama dengan (=).
Contoh persamaan linear satu variabel adalah:
- x – 3 = 0
- 3x + 2 = 8
Pelajari Penting
Kalimat terbuka merupakan sebuah kalimat yang di dalamnya terkandung satu atau lebih variabel yang nilai kebenarannya belum diketahui.
Contoh kalimat terbuka adalah"
- x+ 3 = 5
- p + 2 = 7
x dan p disebut sebagai sebuah variabel.
Contoh soal dengan cara menyelesaikan soal persamaan linear satu variabel
Pertama:
Cara untuk menyelesaikan suatu. persamaan linear yang pertama adalah dengan menambahkan atauoun mengurangkan masing-masing ruas (kanan dan kiri) dengan menggunakan bilangan yang sama.
Contohnya:
Carilah penyelesaian dari x + 8 = 4
Langkah menjawabnya:
Kita harus menghilangkan angka 8 agar tersisa variabel x saja, karena angka 8 di dalam persamaan tersebut bernilai positif maka kita harus menyisipkan angka negatif pada ruas kanan dan kiri menjadi:
- x + 8 – 8 = 4-8
- x
Kedua:
Cara kedua yang bisa kalian gunakan dalam menyelesaikan soal persamaan linear satu variabel adalah dengan membagi masing-masing ruas (kanan dan kiri) dengan bilangan yang sama.
Contohnya:
Carilah penyelesaian dari 3x/4 = 3
Langkah menjawabnya:
Pertama, kalikan persamaan tersebut dengan penyebutnya:
- 3x/4 . 4 = 6 . 4
- 3x = 24
Setelah itu, bagi kedua ruas tersebut dengan koefisien dari x , dalam soal tersebut adalah 3
- 3x/3 = 24/3
- x = 8
Pertidaksamaan linear satu variabel merupakan sebuah bentuk kalimat terbuka yang dinyatakan dengan lambang-lambang yang menunjukkan pertidaksamaan seperti:
- > = Lebih dari
- < = Kurang dari
- > = Lebih dari atau sama dengan
- < = Kurang dari atau sama dengan
- ≠ = Tidak sama dengan
Substitusi
permisalan pada suatu variabel terhadap nilai² atau ekspresi tertentu yang kemudian akan ditukarkan dengan suatu variabel tersebut.
Pembahasan soal:
Jawaban:
52
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Tentukan A + 4B × C + 3D
Kesimpulan:
maka hasil dari soal tersebut adalah 52
Data Jawaban:
• Matematika
• Kelas 8
• Materi Persamaan Linear dengan metode substitusi
• Kata kunci = tentukan hasil dari soal tersebut menggunakan metode substitusi
• Kode = 10.2.2
Pelajari Lebih lanjut:
> brainly.co.id/tugas/1740828?utm_source=android&utm_medium=share&utm_campaign=question
> brainly.co.id/tugas/30128421?utm_source=android&utm_medium=share&utm_campaign=question