Qs[13]Sebutkan Sifat Sifat Perpangkatan!!! (12²)² ÷ 12² × 12¹⁰
No 1
- j^k . j^l = j^k+l
- (jk)^l = j^k . k^l
- (j^k)^l = j^(k.l)
- j^0 = 1
- (j^k/j^l) = j^k-l
dll
No 2
(12²)² ÷ 12² × 12¹⁰
= 12^(2×2) ÷ 12² × 12¹⁰
= 12^(4-2+10)
= 12^2+10
= 12¹²
CMIIW
PENDAHULUAN
Bilangan Berpangkat
- Bilangan berpangkat adalah bilangan yang mempunyai bentuk pangkat. Letak pangkat tersebut adalah dibagian atas kanan angka yang mau dipangkatkan.
- Contoh: 2³
- => angka 2 merupakan basis
- => angka 3 merupakan pangkat
- => bentuk perkalian berulang = 2×2×2
Eksponen
- Eksponen adalah operasi bilangan dalam matematika yang melibatkan 2 angka, yakni basis dan pangkatnya
Sifat Sifat Yang Sering Muncul
- xᵃ × xᵇ = xᵃ⁺ᵇ
- xᵃ : xᵇ = xᵃ⁻ᵇ
- (xᵃ)ᵇ = xᵃᵇ
- (xy)ⁿ = xⁿ . yⁿ
- (xᵃ yᵇ)ⁿ = xᵃⁿ . yᵇⁿ
______________________________
PEMBAHASAN
(12²)² ÷ 12² × 12¹⁰
______________________________
PELAJARI LEBIH LANJUT
Menyederhanakan perpangkatan
Menyatakan perpangkatan dalam bentuk yang paling sederhana
Simak soal yang hampir serupa
______________________________
DETAIL JAWABAN
Mapel: Matematika
Kelas: IX
Bab – Materi: 1 – Bilangan Berpangkat & Bentuk Akar
Kata Kunci: Bilangan berpangkat, eksponen
Kode: 9.2.1