~~~QUIZ 5~~~

Posted on

Dua dadu dan sekeping mata uang dilempar sekaligus, lalu dicatat sisi yang muncul. Apabila diasumsikan munculnya setiap mata dadu seimbang dan munculnya setiap mata uang seimbang, maka peluang akan diperoleh sisi angka pada mata uang dan kedua mata dadu berjumlah 5 adalah….
A. 1/16 C. 1/36
B. 1/18 D. 1/72

11 hari lagi…​

~~~QUIZ 5~~~

Jawaban:

banyak ruang sampel

=dadu×dadu×uang logam

=6×6×2

=72

dadu yg berjumlah 5 dan muncul angka ada 4

maka

peluang

=4/72

=1/18

jadi jawabanya adalah b.1/18

Semoga bermanfaat 🙂

Penjelasan:

maaf klo slh