Quiz

Posted on

Giorno adalah seorang arsitek yang akan mendesain sebuah taman, Taman tersebut dibuat berbentuk belah ketupat dengan panjang masing-masing diagonal 24 m dan 10 m. Luas taman yang dibuat Giorno adalah ….

Rules: Jangan ngasal.

Salam dari morioh​

Quiz

✔️Jawab:

120 m²

✔️Penjelasan dengan langkah-langkah:

Rumus ========================

Luas belah ketupat = ½ × d1 × d2

Keliling —————- = 4 × Sisi

==============================

Diketahui:

d1 = 24 m

d2 = 10 m

Ditanya:

Luas?

✔️Jawab:

Luas = ½ × d1 × d2

= ½ × 24 m × 10 m

= ½ × 240 m²

= 120 m²

Jadi, luas taman yang dibuat Giorno adalah 120 m²

___________________________

Semoga Membantu And Jadikan Jawaban Terbaik Yaaa ❗