________________________________
23 km + 300 cm = …. dm
________________________________
Note : Ekhek :v
Quiz easy [+50]
- 23 Km + 300 Cm = 230.030 Dm.
Pendahuluan
Jarak adalah suatu ukuran yang menentukan seberapa jauh posisi suatu objek dengan objek yang lainnya. Satuan yang digunakan dalam jarak atau panjang adalah
Km
Hm
Dam
Meter
Dm
Cm
Mm
- Setiap turun 1 tingkat = × 10
- Setiap naik 1 tingkat = ÷ 10
________________________________
Pembahasan
- 23 Km + 300 Cm = …. Dm
= ( 23 × 10.000 ) + ( 300 ÷ 10 ) Dm
= 230.000 + 30 Dm
=
________________________________
Learn More :
________________________________
Detail Jawaban <3
- Mapel : Matematika
- Kelas : 3
- Materi : Bab 5 – Pengukuran Waktu, Panjang, Dan Berat
- Kode soal : 2
- Kode kategorisasi : 3.2.5
- Kata kunci : Km + Cm = Dm
Jawaban:
230.030 dm
Penjelasan dengan langkah-langkah:
→ Soal :
23 km + 300 cm = … dm
→ Penyelesaian :
[/tex]
Kita ubah satuan km ke satuan dm, dan kita ubah satuan cm ke satuan dm.
23 km =… dm
= 23 × 10.000
= 230.000 dm
________________________
300 cm =… dm
= 300 ÷ 10
= 30
________________________
23 km + 300 cm =… dm
230.000 dm + 30 dm =… dm
= 230.030 dm
Jadi hasil konversi satuan dari 23 km + 300 cm ke satuan dm adalah 230.030 dm
================================
Answer by Riz