Quiz1 . Apa yang dimaksud dengan Garis ? 2 . Sebutkan macam – macam garis ! ​

Posted on

Quiz1 . Apa yang dimaksud dengan Garis ? 2 . Sebutkan macam – macam garis ! ​

hugemathfrakblue{Jawaban:}

1. Garis merupakan elemen dasar dalam seni rupa yang mengandung arti lebih dari sekedar goresan, karena garis dengan iramanya dapat menimbulkan suatu kesan simbolik pada pengamatnya.

2. Macam-macam garis, yaitu :

  1. Garis Vertikal
  2. Garis Horizontal
  3. Garis Diagonal
  4. Garis Gabungan
  5. Garis Ombak
  6. Garis Zig-Zag
  7. Garis Lengkung, Dll.

Detail Jawaban :

  • Mapel : Math
  • Kelas : IV SD
  • Kode Soal : 2
  • Kata Kunci : Garis
  • Materi : Pengertian dan macam-macam garis.

Gambar Jawaban