gambar sebuah limas segi empat yang alasnya berbentuk persegi T.ABCD. dengan panjang AB 10 cm ruas tegak TA 13 cm Tentukan luas permukaannya
Quizz
● Materi : Bangun Ruang
● Kode Kategorisasi : 8.2.8
Pertanyaan :
- gambar sebuah limas segi empat yang alasnya berbentuk persegi T.ABCD. dengan panjang AB 10 cm ruas tegak TA 13 cm Tentukan luas permukaannya
Jawaban :
L = 360 cm²
Pembahasan :
L = La + Ls
L = (s x s) + (4 x 1/2 . a . t)
L = (10 x 10) + (2 x 10 x 13)
L = 100 + 260
L = 360 cm²
Kesimpulan :
Maka, luas permukaan limas tersebut adalah 360 cm²
__________________
Lp limas= L alas + L sisi tegak
Untuk hasil dari lp limas adalah 360 cm²