Quizz

Posted on

sebutkan hadist rasul yang melarang kita memakan makanan haram?

apakah maling termasuk dalam dosa?

haruskah berkurban di saat idul adha?

selamat idul adha ​

Quizz

Penjelasan:

Nabi Muhammad SAW bersabda:

“Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam melarang dari memakan jallalah dan susunya.” [Hadits Riwayat. Abu Daud, Tirmidzi, dan Ibnu Majah)

ini adalah salah satu hadist tentang larangan memakan makanan yang haram.

Maling termasuk dalam dosa. seperti tertulis dalam Al Qur'an :

Laki-laki yang mencuri dan perempuan yang mencuri, potonglah tangan keduanya (sebagai) pembalasan bagi apa yang mereka kerjakan dan sebagai siksaan dari Allah. Dan Allah Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana” (QS. Al Maidah: 38)

Syarat berqurban ada 3 :

  1. Muslim
  2. Baligh
  3. Mampu

Dari syarat ini difahami bahwa berqurban adalah bisa dilakukan jika mampu, pengertian mampu disini adalah secara finansial, baik berqurban nya jg tidak adanya beban terhadap keluarga.

SELAMAT IDUL ADHA..