Rani mempunyai karton yang berukuran 100 cm x 100 cm dan Rani membutuhkan

Posted on

30 lingkaran dari karton tersebut dengan ukuran yang sama. Jika diameter lingkaran
12 cm, berapa sisa karton yang tidak terpakai?

Rani mempunyai karton yang berukuran 100 cm x 100 cm dan Rani membutuhkan

Jawaban:

6608,8 cm²

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Luas lingkaran semuanya = 30 x π x r²

= 30 x 3,14 x 6 x 6 = 3.391,2 cm²

Luas Karton = 100 x 100 = 10.000 cm²

karton yang tidak terpakai = 10000 – 3391,2

= 6608,8 cm²