Rendi pergi dari kota A naik kereta api berangkat pukul 07.30 WIBA dan sampai di kota B pukul 18.00 WIBA. Jika kecepatan arata-rata kereta appi 80 km/jam, hitunglah jarak kota A dan B?

Posted on

Rendi pergi dari kota A naik kereta api berangkat pukul 07.30 WIBA dan sampai di kota B pukul 18.00 WIBA. Jika kecepatan arata-rata kereta appi 80 km/jam, hitunglah jarak kota A dan B?

Diketahui:
waktu=t= 7:30 – 18:00= selama 10 jam 30 menit= 10,5 jam.
kecepatan=v= 80 km/jam

ditanyakan: jarak= s=…??
maka:
v= s/t
s= v*t= 80 km/jam * 10,5 jam = 840 km.

jadi jarak kota A dan kota B adalah 840 km.