rsebuah perahu sedang Menyeberangi Sungai Yang lebarnya 32 meter. jika Ia Terbawa arus sejauh 24 meter, Berapakah jarak yang Ia tempuh pada saat menyeberangi sungai
Jawaban, 40 meter
B__________B'
#_________/
#________/
#_______/
#______/
#_____/
#____/
#___/
#__/
#_/
#/
A
Perahu akan menyerang dari A ke B dengan jarak 32 m, namun karena terbawa arus sungai perahu sampai di B' yang jaraknya 24 meter dari B, sehingga jarak AB'
AB' = √(32² + 24²)
AB' = √(1024+ 576)
AB' = √(1600)
AB' = 40 meter
Jawaban terlampir di foto