Rumus e prisma + contohe
Jawaban:
Rumus prisma
Luas = (2 x luas alas) + (luas seluruh bidang tegak)
atau Apabila sisi alasnya sama panjang, yaitu:
Luas = (2 x luas alas) + (3 x luas salah satu bidang tegak)
Dapat juga rumusnya :
Luas = (2 x luas alas) + (keliling alas x tinggi Prisma)
Contoh Soal :
Tentukan berapakah luas permukaan prisma tersebut apabila diketahui:
a.s = 10 cm
t.s = 12 cm
t = 20 cm
Yang ditanyakan:
Luas permukaan prisma … ?
Pembahasan:
Rumus: Luas permukaan Prisma Segitiga = t.s x [a.s + (3 x t)]
Masukkanlah nilai yang sudah diketahui ke dalam rumus,
Luas permukaan Prisma Segitiga = 12 x {10+(3 x 20)}
= 12 x (10+60)
= 12 x 70
= 840 cm2