Rumus tabung terbuka dan tabung tertutup ?
tabung adalah bangun ruang dengan sisi lengkung
rumus-rumus yang ada pada bangun tabung
1) luas alas tabung = π x r²
2) luas selimut tabung = 2 x π x r x t
atau = π x d x t
3) luas permukaan tabung tanpa tutup = luas alas + luas selimut
= π x r² + 2 x π x r x t
= π x r x (r + 2t)
4) luas permukaan tabung dengan tutup = luas alas + luas tutup + luas selimut
= π x r² + π x r² + 2 x π x r x t
= 2 x π x r² + 2 x π x r x t
= 2 x π x r x (r + t)
5) volume tabung = π x r² x t
r = jari-jari
d = diameter
t = tinggi
Pembahasan
Jawab:
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Rumus tabung terbuka dan tabung tertutup
Rumus tabung terbuka = Rumus tabung tanpa tutup
luas permukaan tabung tanpa tutup = luas alas + luas selimut
= π x r² + 2 x π x r x t
= π x r x (r + 2t)
Rumus tabung tertutup = Rubus tabung dengan tutup
luas permukaan tabung dengan tutup = luas alas + luas tutup + luas selimut
= π x r² + π x r² + 2 x π x r x t
= 2 x π x r² + 2 x π x r x t
= 2 x π x r x (r + t)
Untuk Rumus volumenya, baik tabung dengan tutup maupun tanpa tutup sama
Pelajari lebih lanjut
1) Ada berapa sisi, rusuk dan titik sudut tabung dapat disimak di
2) Rumus untuk menghitung luas selimut tabung dapat disimak di
=====================================
Detail Jawaban
Kelas : 9
Mapel : matematika
Kategori : luas dan volume tabung, kerucut dan bola
Kode : 9.2.5
Kata kunci : tabung, luas alas tabung, luas tutup tabung, luas selimut tabung, luas permukaan tabung, volume tabung, jari-jari tabung, tinggi tabung