dengan keong, siput, lintah dan sejenisnya? atau siput 'nakal' akan mudah ditemukan di taman, kebun, dan dibawah kayu, disebabkan siput termasuk hama tanaman. selain pestisida, siput dapat dibasmi
dengan cara sederhana yaitu menaburkan garam pada permukaan tubuh siput, tubuhnya akan kekurangan air lalu mati.
jelaskan hubungan siput, garam, dan
osmosis?
ada yang bisa jawab? tolong dibantu yaa. thank you.
Saat masih kecil kalian suka bermain
Jawaban:
Nah, ketika garam mengenai tubuh siput, garam itu akan tercampur dengan lendir yang keluar dari kulit siput. Lendir yang membantu siput bergerak inipun jadi sebuah larutan garam dan air. … Karena perbedaan itu, osmosis terjadi dan air dari sel kulit siput keluar dari selaput dan tercampur dengan larutan yang ada di luar.