Saat mendapatkan serangan dari bawah, sebaiknya seorang pesilat menggunakan elakan
Mapel : Penjaskes
Kelas : SD
Bab : Pencak Silat
Jawaban :
Saat mendapatkan serangan dari bawah, sebaiknya seorang pesilat menggunakan elakan “Atas”.
→ Bertujuan untuk mengelakkan diri dari serangan di bagian bawah. Cara melakukannya yaitu dengan mengangkat kedua kaki dengan posisi tungkai dan bagian kaki ditekuk. Akhiri dengan mendarat kaki silang.
Adapun teknik elakan lainnya dalam pencak silat, yakni :
1. Elakan Bawah,
2. Elakan Samping,
3. Elakan Belakang Berputar.
Semoga membantu