Saat mengamati objek pengamatan melalui mikroskop seorang siswa memutar revolver dan memutar bagian pemutar halus tujuan yang dilakukan siswa tersebut secara berurutan adalah​

Posted on

Saat mengamati objek pengamatan melalui mikroskop seorang siswa memutar revolver dan memutar bagian pemutar halus tujuan yang dilakukan siswa tersebut secara berurutan adalah​

Jawaban:

Agar dapat melihat objek dengan jelas

Penjelasan:

revolver adalah bagian mikroskop yang memperjelas tampaknya objek yang diamati

maaf bila salah.semoga membantu ya

Jawaban:1.Revolver

=Mengatur pembesaran dan pengecilan lensa objektif

2.pemutar halus:mikrometer

Pemutar kasar:makrometer

Di mikroskop dengan tabung lurus, Mikrometer dan Makrometer digunakan untuk menaik turunkan tabung dan lensa objektif. Sedangkan pada mikroskop tabung miring bagian ini digunakan untuk menaikturunkan meja preparat.

Penjelasan: