Saat terbang di udara, gerakan burung tersebut dapat dijelaskan dengan hukum ketiga Newton, yaitu dengan cara memanfaatkan sifat aliran udara. Perbandingan besarnya gaya aksi dan reaksi antara burung dengan udara yang benar adalah …..
Jawaban:
sama, karena gaya yang dimilikinya melebihi besar gaya gesekan Udara maka burung dapat maju ke depan