a.memiliki kesaktian
b.saling menolong c.mengalami peristiwa misterius
d.dapat menerobos dimensi waktu
Salah satu ciri dari cerita fantasi adalah tokoh nya memiliki keunikan,kecual..
Salah satu ciri dari cerita FANTASI adalah tokohnya yang memiliki keunikan kecuali SALING MENOLONG (B). Saling menolong ini BUKAN salah satu ciri keunikan tokoh dalam cerita fantasi sebab bisa dijumpai pada jenis teks lainnya.
Baca lebih lanjut mengenai contoh cerita fantasi brainly.co.id/tugas/33572404
» Pembahasan
Adapun pilihan MEMILIKI KESAKTIAN (A), MENGALAMI PERISTIWA MISTERIUS (B) dan DAPAT MENEROBOS DIMENSI WAKTU adalah ciri-ciri cerita fantasi sebab tokohnya memiliki kemampuan yang tidak sesuai dengan realita atau kenyataan melainkan sesuatu yang hanya mungkin terjadi dalam dunia khayalan atau dunia fantasi. Adapun pilihan saling menolong adalah sesuatu yang bisa saja terjadi di dunia nyata dan tidak termasuk hal-hal yang khas dijumpai pada cerita fantasi.
Cari tahu lebih dalam lagi mengenai text cerita fantasi brainly.co.id/tugas/35249181
Ciri umum dari suatu cerita fantasi sendiri antara lain sebagai berikut:
- Adanya keajaiban, hal-hal misterius, hal-hal aneh dan hal-hal yang tidak bisa diterima akal.
- Ide cerita dalam teks cerita fantasi terbuka pada apa saja berdasarkan khayalan si penulis dan tak dibatasi oleh kenyataan.
- Tokoh dalam cerita fantasi mempunyai kesaktian
- Sifat cerita ini fiktif
- Bahasa yang digunakan bukanlah bahasa yang formal
- Latar waktu yang digunakan cukup beragam dan mampu melintasi ruang juga waktu
Dan lain-lain sebagainya
Pelajari lebih lanjut tentang cerita fantasi pendek brainly.co.id/tugas/32853471
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
» Detil Jawaban
Kode : –
Kelas : SD
Mapel : Bahasa Indonesia
Bab : Cerita Fantasi
#JadiRankingSatu