Salah satu manfaat peta dalam ilmu geografis adalah
Peta adalah gambar atau representasi permukaan bumi, yang menunjukkan bagaimana berbagai hal akan saling terkait berdasarkan jarak, arah, dan ukuran.
Pembahasan :
Secara umum, fungsi peta dapat dibagi sebagai berikut:
- Peta berfungsi untuk menunjukkan posisi atau lokasi tempat-tempat di permukaan bumi.
- Fungsi peta adalah untuk menentukan ukuran (luas, jarak) dan arah tempat-tempat di permukaan bumi.
- Fungsi peta adalah untuk menggambarkan bentuk di permukaan bumi, seperti benua, negara, gunung, sungai dan bentuk lainnya.
- Fungsi peta adalah untuk membantu para peneliti sebelum melakukan survei untuk menentukan kondisi daerah yang akan dibahas.
- Sebagai alat untuk menjelaskan rencana yang diusulkan.
- Sebagai alat untuk melaporkan hubungan timbal balik antara fenomena (geografi) di permukaan bumi.
Pelajari lebih lanjut :
acuan dalam peta : brainly.co.id/tugas/12962350
macam-macam peta : brainly.co.id/tugas/3881133
Detail Jawaban
Kode: 9.10.8
Kelas: 9
Mata pelajaran: IPS
Materi: Bab 8 – Peta Bentuk dan Pola Muka Bumi
Kata kunci: jarak,arah,ukuran