Salah satu tujuan pembuatan teks laporan hasilobservasi adalah untuk….
Jawaban:
Tujuan Teks Laporan Hasil Observasi secara umum adalah untuk menyajikan fakta-fakta yang telah terbukti secara ilmiah melalui pengamatan. Penyajian ini bertujuan agar pembaca bisa mendapatkan informasi serta penjelasan dari kacamata keilmuan.
Penjelasan: