Sebelum latihan, para pemain sepak bola dari sebuah tim kesebelasan di bali melakukan

Posted on

pemanasan untuk meregangkan otot-ototnya. mereka berlari mengelilingi lapangan sepak bola di
stadion i wayan dipta gianyar yang memiliki luas 8.250 m²

lebar lapangan tersebut 35 m kurang dari panjangnya. jarak yang ditempuh tim tersebut dalam delapan kali
putaran mengelilingi lapangan sepak bola di stadion i wayan dipta gianyar adalah ….
a. 2.560 meter
c. 3.250 meter
b. 2.960 meter
d. 3.700 meter
e. 4.125 meter

Sebelum latihan, para pemain sepak bola dari sebuah tim kesebelasan di bali melakukan

Jawaban Terkonfirmasi

Jawaban :

Jadi jarak tempuh nya adalah 2960 m

Penjelasan :

L=8 250 m²

l=p-35

Jarak 8 kali putaran : ?

L=pl

8 250=p(p-35)

8 250=p²-35p

p²-35p-8 250=0

(p+75)(p-110)=0

p=-75 atau p=110

Satuan panjang selalu positif

Maka p=110m dan l=p-35=110-35=75m

K=2(p+l)=2(110+75)=2(185)=370 m

Jarak = 8k = 8(370) = 2960 m (b)

Materi luas dan keliling persegi panjang dapat di simak pada link berikut ini [brainly.co.id/tugas/7779422]

#BelajarBersamaBrainly