Sebuah akuarium ikan berbentuk bola memiliki panjang jari-jari 30cm. Hitunglah volume air sampai penuh yang dapat ditampung akuarium tersebut!

Posted on

PAKAI CARA

Sebuah akuarium ikan berbentuk bola memiliki panjang jari-jari 30cm. Hitunglah volume air sampai penuh yang dapat ditampung akuarium tersebut!

Jawaban:

113142,85 cm

Penjelasan dengan langkah-langkah:

dik : r= 30 cm

dit : v

jawab

karna akurium berbentuk bola sehingga untuk mencari besar volume bola dapat dicari dengan rumus

v = 4/3*phi*r³

= 4/3*22/7*(30)³

= 88/21*27000

= 113142,85 cm