sebuah aquarium berbentuk kubus dengan volume 15.625 cm³ . mula mula aquarium itu penuh berisi air. karena tersenggol, air dalam aquarium itu tumpah, sehingga tinggi air yang masih tersisa 20 cm. volume air yang tertumpah adalah… cm³
Rusuk kubus = ∛Volume
= ∛15.625
= 25 cm
Panjang, lebar, dan tinggi kubus = 25 cm.
Karena sisa air tingginya 20 cm, maka air yang tertumpah adalah 25-20= 5 cm.
V air tumpah = r × r × t
= 25 × 25 × 5
= 3.125 cm³
Volume air yang tumpah adalah 3.125 cm³.
Jawab:
Penjelasan dengan langkah-langkah: