sebuah arus listrik memiliki hambatan 300 Ohm dan digunakan selama 1 menit Jika energi yang harus digunakan 1200 Joule berapakah tegangan pada alat tersebut

Posted on

sebuah arus listrik memiliki hambatan 300 Ohm dan digunakan selama 1 menit Jika energi yang harus digunakan 1200 Joule berapakah tegangan pada alat tersebut

diketahui :

R = 300 Ω

t = 1 menit = 60 s

W = 1.200 J

ditanya :

V

jawab :

W =  V² t / R

V² =  W . R / t

    =  1.200 x 300 / 60

    =  6.000

V   =  √6.000

    =  77,5 volt