sebuah atap rumah berbentuk prisma tegak segitiga dengan ukuran alas segitiga sama dengan 6 meter dan tinggi segitiga = 2 m Jika panjang atap tersebut 12 m tentukan volumenya
Volume atap rumah adalah 72.000.000 cm = 72 m³
Pembahasan
PRISMA TEGAK SEGITIGA
Prisma adalah bentuk bangun ruang yang bentuk alasnya kongruen dengan tutupnya. Sisi tegaknya berupa persegi panjang yang jumlahnya sama dengan jumlah rusuk alasnya.
Prisma segi n memiliki
* Jumlah rusuk = 3 × n
* Jumlah sisi = n + 2
* Jumlah titik sudut = 2 × n
* L permukaan = L alas + L tutup + L sisi tegak
= L alas + L alas + (Keliling alas × t)
= (2 × L alas) + (Keliling alas × t)
Karena luas alas sama dengan luas tutupnya
* Volume = L alas × t
Maka prisma segitiga memiliki
* Jumlah rusuk = 9
* Jumlah sisi = 5
* Jumlah titik sudut = 6
Diket:
Alas segitiga = 6 m = 600 cm
t segitiga = 2 m = 1200 cm
panjang atap = 12 m = 1.200 cm
Dit:
Volume atap?
Penjelasan:
Cari luas alas prisma segitiga, karena berbentuk segitiga, maka
L alas = 600 × 100
L alas = 60.000 cm²
V = L alas × t
= 60.000 × 1.200
= 72.000.000 cm³
Bila dalam meter
= 72.000.000 ÷ 1.000.000
= 72 m³
Pelajari lebih lanjut
Luas Permukaan Prisma brainly.co.id/tugas/14986992
Luas Permukaan Prisma Segitiga brainly.co.id/tugas/14778126
Volume Prisma Segitiga brainly.co.id/tugas/25256515
Detail Jawaban
Kelas : VIII
Mapel : Matematika
Bab : Bangun Ruang
Kode : 8.2.8.
Kata Kunci : Volume Prisma Segitiga