Mohon bantuannya 🙂
Sebuah balok kayu dengan massa 600 kg memiliki panjang 10 meter, lebar 2 meter dan tinggi 2 meter. jika balok kayu tersebut dicelupkan kedalam air, apa yang terjadi dengan balok kayu tersebut ? berikan alasan !
V.balok = 10*2*2 = 40meter
masa jenis = 600/40 = 15 kg/m³
sedangkan kita ketahui masa jenis air adalah 1000 kg/m³
karena masa jenis balok < masa jenis air maka balok kayu akan mengapung