Sebuah balok memiliki 10 cm, lebar 8 cm, dan tinggi 5cm dengan berat 400 N yang di letakkan di atas tanah berapa tekanan yang berikan oleh balok terhadap tanah tersebut
Penjelasan:
terlebih dahulu konversikan nilai cm ke meter
P = F/ A
P = 400/ 0,1 X 0,08
P = 400/0,008
P = 50.000 N/m^2