sebuah balok mempunyai luas permukaan 376².Jika lebar balok 10 cm dan tinggi balok 6 cm.Berapa volume balok tersebut
Sebuah balok mempunyai luas permukaan 276 cm². Jika lebar balok 10 cm dan tinggi balok 6 cm. Berapa volume balok tersebut! Simak pembahasan berikut ini!
PEMBAHASAN:
Diketahui :
p = x
l = 10 cm
t = 6 cm
Lp = 376 cm³
Ditanya :
Volume balok?
Dijawab :
Sebelum mencari volume balok, cari terlebih dahulu panjang balok.
Jadi, panjang balok adalah 8 cm. Lalu cari volumenya
Jadi, volume balok tersebut adalah 480 cm³