Sebuah bangun datar memiliki panjang 7 cm dan lebar 5cm keliling bangun tersebut adalah…cm

Posted on

Sebuah bangun datar memiliki panjang 7 cm dan lebar 5cm keliling bangun tersebut adalah…cm

Jawab:

Keliling bangun tersebut adalah 24 cm

Penjelasan dengan langkah-langkah:

p = 7 cm

l = 5 cm

K = 2(p+l)

K = 2(7+5)

K= 2(12)

K= 24 cm

Jawaban:

24 cm

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Dik: p = 7 cm

l = 5 cm

Dit: K = ...?

Jawab

K = 2 × (p + l)

K = 2 × (7 + 5)

K = 2 × 12

K = 24 cm

Note

K = keliling

p = panjang

l = lebar

Semoga membantu!