Sebuah bangundi katakan bangun bukan segi banyak apabila di bentuk dengan kurva?
jawaban
curva lengkung
Jawaban:
Kelas : IV SD
Pelajaran : Matematika
Kategori : Bangun Datar
Kata kunci : Perbedaan, segi, banyak, bukan
Penjelasan :
Segi Banyak
Segi banyak adalah bangun tertutup yang seluruh sisinya dibatasi oleh garis yang memiliki banyak segi dan sudut yang paling sedikit mempunyai tiga sisi.
Contoh : segi lima, segi enam, segi tujuh, segi delapan dan seterusnya.
Bukan Segi Banyak
Bukan segi banyak adalah bangun tertutup yang tidak hanya terdiri atas garis saja, melainkan dibentuk juga oleh kurva lengkung.
Contoh : Lingkaran, oval, setengah lingkaran, bulan sabit, dll
Penjelasan dengan langkah-langkah:
semoga bermanfaat