Sebuah benda berbentuk kubus mempunyai panjang sisi 0,1 meter. Jika benda tersebut diletakkan di atas meja dengan luas permukaan 8 m² dan tekanan yang dihasilkan kubus tersebut sebesar 6.000 N/m² maka tentukan berat benda tersebut!
Jawaban:
60 N
Penjelasan:
tekanan = berat / luas bidang tekan
6000 = berat / (0,1×0,1)m²
berat = 6000 × 0,01 = 60 N