Sebuah benda bergerak dengan kecepatan 36 km/jam dalam waktu 5 detik. Hitunglah jarak benda yang ditempuh!
Jawaban:
jarak tempuh benda adalah 50 m
Penjelasan:
diketahui : v = 36 km/jam = 10 m/s
t = 5 s
ditanya : s=…?
jawab : s = v· t
=10 ·5
= 50 m
jadi jarak tempuh benda adalah 50 m