sebuah benda bervolume 2m² dimasukan kedalam air yang massa jenisnya 1.000 kg/m³.apabila percepatan gravitasi di tempat itu dianggap 10m/s²,hitunglah gaya keatas yang di alami benda jika:A.benda tercelup seluruhnya.B.benda tercelup setengahnya

Posted on

sebuah benda bervolume 2m² dimasukan kedalam air yang massa jenisnya 1.000 kg/m³.apabila percepatan gravitasi di tempat itu dianggap 10m/s²,hitunglah gaya keatas yang di alami benda jika:A.benda tercelup seluruhnya.B.benda tercelup setengahnya

Jawaban Terkonfirmasi

Fluida: Statis

diketahui
v_benda = 2 m³
p_air = 1.000 kg/m³
g = 10 m/s²

berdasarkan hukum Archimedes, besarnya gaya apung
Fa = p_air × g × vb

A. jika benda tercelup seluruhnya, maka
Fa = p_air × g × vb
= 1.000 × 10 × 2
= 20.000
jadi gaya apungnya = 20.000 Newton ✔️

B. jika benda tercelup seluruhnya, maka
Fa = p_air × g × ½vb
= 1.000 × 10 × 1
= 10.000 Newton
jadi gaya apungnya = 10.000 Newton ✔️

semoga jelas dan membantu