Sebuah benda suhunya 25° jika diukur pada termometer °a yang skala bawah -20 a dari atas 130 °a berapa suhunya​

Posted on

Sebuah benda suhunya 25° jika diukur pada termometer °a yang skala bawah -20 a dari atas 130 °a berapa suhunya​

Jawaban Terkonfirmasi

Sebuah benda suhunya 25°C jika diukur pada termometer °a yang skala bawah -20 °a dari atas 130 °a adalah 17,5 °a

PEMBAHASAN

Untuk mengkonversi satuan suhu bisa di pakai perbandingan sebagai berikut ini :

°C : (°F-32) : °R : (K-273) = 5 : 9 : 4 : 5  

Untuk skala sembarang yang lain bisa di pakai perbandingan sebagai berikut ini :

(x – x₁) / (x₂ – x₁) = (y – y₁) / ( y₂ – y₁ )

dimana :

x₁ = titik tetap bawah termometer x

x₂ = titik tetap atas termometer x

y₁ = titik tetap bawah termometer y

y₂ = titik tetap atas termometer y

Okay marilah kita gunakan rumus ini untuk menyelesaikan soal yang di maksud

Termometer °a yang skala bawah -20 °a dari atas 130 °a ingin konversi ke suhu termometer °C yang memiliki titik tetap bawah 0 °C dan titik tetap atas 100 °C , maka :

(x – x₁) / (x₂ – x₁) = (y – y₁) / ( y₂ – y₁ )

(25 – 0) / (100 – 0) = (y – (-20)) / ( 130 – (-20) )

25 / 100 = ( y + 20 ) / 150

1/4 = ( y + 20 ) / 150

1/4 x 150 = ( y + 20 )

37,5 = y + 20

y = 37,5 – 20

y = 17,5 °a

Pelajari lebih lanjut :

textbf{Konduksi} : brainly.co.id/tugas/20963567

textbf{Muai Panjang} : brainly.co.id/tugas/19331686

—————————

Detil Jawaban :

textbf{Kelas:} 11

textbf{Mapel:} Fisika

textbf{Bab:} Suhu dan Kalor

textbf{Kode:} 11.6.5

textbf{Kata Kunci:} Pemanasan, Asas Black , Listrik , Kalor