Sebuah benda yang terbuat dari baja memiliki panjang 1000cm.berapakah pertambahan panjang baja itu,jika terjadi perubahan suhu sebesar 50°C?

Posted on

a 6,0 cm
b 0,006 cm
c 0,06 cm
d 0,6​

Sebuah benda yang terbuat dari baja memiliki panjang 1000cm.berapakah pertambahan panjang baja itu,jika terjadi perubahan suhu sebesar 50°C?

Jawaban:

Pertambahan panjang baja sebesar 0,55 cm

Luas plat besi sebesar 10,0144 m²

Volume bejana sebesar 1,003 L

Pembahasan

Rumus-rumus yang digunakan dalam pengerjaan soal ini adalah sebagai berikut.

Pertambahan panjang logam:

Luas akhir bidang:

Volume akhir bidang:

Hubungan antara koefisien muai panjang (α), koefisien muai luas (β), dan koefisien muai volume (γ) adalah sebagai berikut:

dan

No. 1

Diketahui

Panjang awal baja L₀ = 1.000 cm

Perubahan suhu ΔT = 50⁰C

Koefisien muai panjang baja α = 1,1 x 10⁻⁵/⁰C

Ditanya

Pertambahan panjang ΔL?

Proses

Kita dapat langsung menghitung pertambahan panjang baja,

Satuan panjang kita pertahankan dalam cm.

= 55 x 10⁻²

∴ ΔL = 0,55 cm

Diperoleh pertambahan panjang baja sebesar 0,55 cm.

_____________________

Penjelasan:

semoga bermanfaat