sebuah bola bermassa 1 kg berada pada ketinggian 10m dari permukaan tanah (g=10 m/s) berapa besar energi potensial yang dimiliki benda tersebut (besrta caranya)

Posted on

sebuah bola bermassa 1 kg berada pada ketinggian 10m dari permukaan tanah (g=10 m/s) berapa besar energi potensial yang dimiliki benda tersebut (besrta caranya)

Jawaban Terkonfirmasi

diketahui
m= 1 kg
h= 10 m
g= 10 m/s²

ditanya
Ep=…?

jawab
Ep= m.g.h
Ep= 1 × 10 × 10
Ep= 100 Joule

Ep = mgh = 1 x 10 x 10 = 100 Joule