Sebuah bola dijatuhkan dari ketinggian 20 m. Setiap kali setelah memantul bola tersebut mencapai ketinggian 3/4 dari ketinggian sebelumnya. Hitunglah panjang lintasan yang di lalui bola tersebut sampai berhenti??

Posted on

Sebuah bola dijatuhkan dari ketinggian 20 m. Setiap kali setelah memantul bola tersebut mencapai ketinggian 3/4 dari ketinggian sebelumnya. Hitunglah panjang lintasan yang di lalui bola tersebut sampai berhenti??

Jawaban Terkonfirmasi

.
Deret Tak hingga
.
So = 20
r = 3/4
.
deret 20 + 15 + 15 + 45/4 + 45/4 +….
= 20 + 2 ( 15 + 45/4 + …)
= 20 + 2 S~
= 20 + 2 { 15 / (1- 3/4}
= 20 + 2( 15/ (1/4))
= 20 + 2(60)
= 140 m

3/4 x 20m : 15m
Maaf kalo salah!