Sebuah bus menempuh jarak 150 km dalam waktu 2 jam 30 menit. Jika bus tersebut melakukan perjalanan sejauh 300 km dengan kecepatan yang sama, maka waktu yang dibutuhkan

Posted on

adalah….​

Sebuah bus menempuh jarak 150 km dalam waktu 2 jam 30 menit. Jika bus tersebut melakukan perjalanan sejauh 300 km dengan kecepatan yang sama, maka waktu yang dibutuhkan

Penjelasan dengan langkah-langkah:

s = 150 km

t = 2 jam 30 menit = 2,5 jam

Kecepatan

v = s/t

v = 150/2,5

v = 60 km/jam

Jika bus tersebut melakukan perjalanan sejauh 300 km dengan kecepatan yang sama, maka waktu yang dibutuhkan ..

t = s/v

t = 300/60

t = 5 jam