sebuah daun jendela berbentuk persegi panjang dengan panjang 20+4√5 cm dan lebarnya 20-4√5cm luas daun jendela tersebut adalah… cm
Jawaban:
320 cm²
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Luas daun jendela
= p x l
= (20 + 4√5) x (20 – 4 √5)
= 20² – (4√5)²
= 400 – 80
= 320 cm²
Detail Jawaban
Kelas 8
Mapel 2 – Matematika
Bab 6 – Persamaan Kuadrat
Kode Kategorisasi : 8.2.6