Sebuah drum dengan diamer 100 cm berisi solar. Bila tinggi drum tersebut 1,2 m. Maka tentukan volume drum tersebut
Jawaban :
Rumus Volume Tabung = phi x r2 x T
100 (d) : 2 = 50 (r)
3,14 x 50 x 50 = 7850 cm x 120 cm = 942000 cm³ = 942 dm³ = 942 Liter