sebuah gambar rencana mempunyai skala 1:100 berapakah jarak pada gambar rencana jika jarak sebenarnya 150 cm
Rumus mencari jarak pada peta = jrak sebenarnya × skala
jadi jarak pada gambar rencana adalah 1,5cm
Skala = 1 : 100
Jarak sebenarnya = 150 Cm
Jarak rencana = Jarak sebenarnya ÷ Skala
= 150 ÷ 100/1
= 1,5
Semoga Membantu
Maaf Kalau Salah