sebuah gas pada Ruang tertutup memiliki tekanan sebesar P dan volume v Jika gas tersebut ditekan dengan sejumlah gaya tertentu sehingga tekanannya bertambah menjadi 5x tekanan mula-mula maka berapa volume gas sebarang jika proses ini tidak meyebabkan persadinya perubahan suhu? .​

Posted on

sebuah gas pada Ruang tertutup memiliki tekanan sebesar P dan volume v Jika gas tersebut ditekan dengan sejumlah gaya tertentu sehingga tekanannya bertambah menjadi 5x tekanan mula-mula maka berapa volume gas sebarang jika proses ini tidak meyebabkan persadinya perubahan suhu? .​

Jawaban:

Diketahui:

P2 = 5 P1

Ditanya:

V2=?

Penyelesaian:

Persamaan Gas Ideal berdasarkan Hukum Boyle (pada saat suhu konstan) adalah

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell straight P subscript 1 space straight V subscript 1 end cell equals cell straight P subscript 2 space straight V subscript 2 end cell row cell straight P subscript 1 space straight V subscript 1 end cell equals cell 5 straight P subscript 1 space straight V subscript 2 end cell row cell straight V subscript 2 end cell equals cell fraction numerator straight P subscript 1 space straight V subscript 1 over denominator 5 straight P subscript 1 end fraction end cell row cell straight V subscript 2 end cell equals cell 1 fifth straight V subscript 1 end cell end table

Maka, volume gas tersebut menjadi 1/5 V1