sebuah gedung memiliki ketinggian 140 m , tinggi gedung tersebut dengan model skala 1 : 3500 adalah ….cm

Posted on

sebuah gedung memiliki ketinggian 140 m , tinggi gedung tersebut dengan model skala 1 : 3500 adalah ….cm

Jawaban Terkonfirmasi

◾Mapel : Matematika
◾Kelas : 6 SD
◾Bab : Skala
◾Kata kunci : Tinggi Pada Peta

Jawaban:
========

Tinggi pada Peta
= Tinggi Sebenarnya : Skala
= 140 m : 3.500
= 14.000 : 3.500
= 4 cm

Semoga  Membantu