sebuah gelas berisi air dingin dengan massa 200 gram pada suhu 20 derajat celcius dicampur dengan air panas bermassa 100 gram pada suhu 80 derajat celcius. jika gelas dianggap tidak menerima kalor, maka besarnya suhu campuran air dingin dan air panas tersebut adalah

Posted on

sebuah gelas berisi air dingin dengan massa 200 gram pada suhu 20 derajat celcius dicampur dengan air panas bermassa 100 gram pada suhu 80 derajat celcius. jika gelas dianggap tidak menerima kalor, maka besarnya suhu campuran air dingin dan air panas tersebut adalah

Jawaban Terkonfirmasi

◾ Materi : Kalor, Suhu dan Pemuaian
◾ Sub materi : Kalor
◾ Mapel : Fisika
◾ Keyword : Kalor, Panas, Asas Black

Diketahui :
m1 = 100 g
T1 = 80°c
m2 = 200 g
T2 = 20°c

Ditanya :
T = ?

Penyelesaian :
Q1 = Q2
m1cΔT1 = m2cΔT2
m1ΔT1 = m2ΔT2 **
100(80-T) = 200(T-20)
1(80-T) = 2(T-20)
80-T = 2T – 40
2T+T = 80+40
3T = 120
T = 120/3
T = 40°C

Jadi, suhu campuran kedua air tersebut adalah 40°c

**kedua benda memiliki c yang sama, jd c1 dan c2 dicoret saja untuk mempermudah perhitungan

semoga membantu
# sharing is caring #
-vin