Sebuah gelombang merambat dengan periode 2 sekon. Jika panjang gelombang adalah 8 m, Cepat rambat gelombang tersebut adalah …. A. 4 m/s. C. 10 m/s B. 6 m/s D. 16 m/s
Jawaban:
A. 4 m/s
Penjelasan:
Panjang gelombang = 8 m
Periode = 2 sekon
Ditanya :
Cepat rambat gelombang = ___?
Jawab :
Frekuensi gelombang :
f = 1 / T
f = ¹/₂ Hz
Cepat rambat gelombang "
v = λ . f
v = 8 . ¹/₂
v = 4 m/s