Sebuah gelombang merambat di udara dengan periode 2,5 detik dan memiliki panjang gelombang 100 cm . bila ada gelombang lain yang saat itu merambat di udara dengan kecepatan yang sama namun dengan periode 6 detik , panjang gelombang nya adalahn…
T = 2,5 s
lamda = 100 cm
panjang gelombang saat T = 6 s ?
V1 = V2
lamda / T = lamda / T
100 / 2,5 = lamda / 6
2,5 lamda = 600
lamda = 600 / 2,5
lamda = 240 cm