Sebuah juring yg panjang jari-jarinya 24 cm mempunyai sudut pusat 210°. Jika ujung juring tersebut akan dibuat kerucut ,panjang jari-jari alas kerucut yg terbentuk adalah..

Posted on

Sebuah juring yg panjang jari-jarinya 24 cm mempunyai sudut pusat 210°. Jika ujung juring tersebut akan dibuat kerucut ,panjang jari-jari alas kerucut yg terbentuk adalah..

α = 210°

Jari-jari pada juring = 24 cm

Panjang jari-jari alas kerucut

r = a/360° . jari-jari pada juring

r = 210°/360° . 24

r = 7/12 . 24

r = 14 cm

Mapel :  Matematika

Kelas :  9

Materi :  Bab 5 – Luas dan Volume Tabung, Kerucut dan Tabung

Kata Kunci :  Kerucut

Kode Soal :  2

Kode Kategorisasi :  9.2.5