sebuah kaleng berbentuk tabung memiliki diameter alas 30 cm. jika volume udara di dalam kaleng 14.130 cm³, maka tinggi kaleng tersebut adalah​

Posted on

sebuah kaleng berbentuk tabung memiliki diameter alas 30 cm. jika volume udara di dalam kaleng 14.130 cm³, maka tinggi kaleng tersebut adalah​

Jawaban:

t = V : (π×r²)

= 14.130 : ( 3,14×15×15 )

= 14.130 : 706,5

= 20 cm

semoga membantu