Sebuah kerucut mempunyai jari jari 7 cm,tinggi 24cm dan panjang garis pelukis 25 cm. hitunglah:

Posted on

a. luas selimut kerucut
b. luas permukaan kerucut
c. volume kerucut

Sebuah kerucut mempunyai jari jari 7 cm,tinggi 24cm dan panjang garis pelukis 25 cm. hitunglah:

Jawaban Terkonfirmasi

A. Lselimut kerucut = Πrs
= 22/7 x 7 x 25
= 22 x 25
= 550 cm²

b. Lpermukaan kerucut = Πr(r + s)
= 22/7 x 7(7 + 25)
= 22 x 32
= 704 cm²

c. Vkerucut = ⅓Πr²t
= 1/3 x 22/7 x 7 x 7 x 24
= 22 x 7 x 8
= 1.232 cm³

Semoga membantu

Jawaban Terkonfirmasi

MAPEL : Matematika
KATEGORI : Bangun Ruang
KELAS : Sekolah Dasar
SEMESTER : Ganjil

Gambar Jawaban