Sebuah kerucut tingginya 24 cm. jika jari jarinya 10 cm, maka luas permukaan kerucut tersebut adalah

Posted on

Sebuah kerucut tingginya 24 cm. jika jari jarinya 10 cm, maka luas permukaan kerucut tersebut adalah

Jawaban Terkonfirmasi

Sisi miring krucut
s = √ 24² + 10²
   = √576+100
   = √676
   = 24 cm
LUAS PERMUKAAN
L p = ( π x r² ) + ( π x r x s)
       = (3,14 x 10 x 10) + ( 3,14 x 10 x 26)
       = 314 + 816,4
       = 1130,4 cm²